Kemangi (Ocimum Americanum) KEMANGI Kemangi (Ocimum americanum) memiliki kandungan kimia berupa 1,8 sineol, anethol, apigenin, boron. Daun kemangi mengandung arginine dan asam aspartat.Berikut adalah manfaat yang diberikan daun kemangi untuk kesehatan:Meningkatkan kekebalanMencegah kemandulanMengobati panuMengobati sariawanMembantu perkembangan tulangMelancarkan aliran darahMenjaga kesehatan jantung Copyright © 2025 Bina Agro Mandiri | Powered by Bina Agro Mandiri